Breaking News

Tuesday 3 May 2016

Multimedia (Teknologi Pertelevisian)

Salam ...

kali ini saya akan membahas apa yang saya pelajari dari mata kuliah multimedia mengenai teknologi pertelevisian.

Dalam penayangan saluran televisi terdapat beberapa golongan atau standarisasi mengenai teknik penyajian video di berbeagai tempat.

berikut adalah beberapa golongan teknologi pertelevisian :

    NTSC (National Television System Committee) 
    • 525 baris, 60 Hz refresh rate.
    • Digunakan di Amerika, Korea, Jepang, dan Canada.
    • Frame rate 30 fps
    • Menggunakan format YIQ 


    PAL (Phase Alternating Line)
    • 625 baris, 50 Hz refresh rate
    • Digunakan di sebagian besar Eropa Barat.
    • Frame rate25 fps
    • Menggunakan format YUV.        

    SECAM (Séquentiel couleur avec mémoire)
    • Digunakan di Perancis, Rusia, dan Eropa timur
    • Berdasarkan frequency modulation dengan 25 Hz refresh rate dan 625 baris. 

    HDTV (High Definition TV)
    • Standar televisi baru dengan gambar layar lebar, lebih jernih dan suara kualitas CD Audio.
    • Aspek ratio 16:9 dibandingkan dengan sistem lain 4:3.
    • Resolusi terdiri dari 1125 (1080 baris aktif) baris 



Lantas apa fungsi dari perbedaan golongan yang tertera diatas ???
    • Jumlah garis horisontal dalam gambar video (525 atau 625)
    • Apakah frame ratenya 30 atau 25 frame per detik
    • Jumlah bandwidth yang digunakan.
    • Apakah menggunakan sinyal AM atau FM untuk audio videonya


Kesimpulan dari artikel tersebut adalah penyajian video pada sistem pertelevisian dipengaruhi oleh beberapa faktor, dan faktor tersebut haruslah sesuai dengan kriteria yang tersedia dari berbagai macam golongan sistem pertelevisian.

sekian yang dapat saya bagikan, semoga bermanfaat, mohon maaf bila terdapat kesalahan dalam penulisan baik makna yang terkandung.

terima kasih atas perhatiannya.

salam ...


No comments:

Post a Comment

Designed By Published.. Blogger Templates